HOME BIROKRASI KOTA PADANG PANJANG
- Selasa, 31 Mei 2022
Wako Fadly Amran Lantik 40 Pejabat Fungsional Lingkup Pemko Padang Panjang

Pd.Panjang (Minangsatu) - Wali Kota Padang Panjang, Fadly Amran, Senin (30/5/2022) siang, melantik sekaligus mengambil sumpah 40 orang Aparatur Sipil Negara (ASN) tersebar di sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemko, bertempat di Hall Lantai III Balai Kota setempat.
Mereka dilantik dan diambil sumpahnya, antaranya 29 orang pejabat Fungsional Penyetaraan ditambah 11 orang pejabat Fungsional. Pengangkatan Pertama untuk Guru, Perawat dan Apoteker. Pelantikan dan pengambilan sumpah janji jabatan siang itu, merupakan lanjutan dari sisa beberapa ASN yang belum dilakukan penyetaraan jabatan.
Fadly Amran dalam sambutannya mengatakan, pelantikan serta pengambilan ini merupakan sebuah proses penyederhanaan birokrasi, dan menjadi suatu bagian dari amanat Presiden dalam pemantapan dan peningkatan kapasitas kelembagaan.
Kegiatan ini, merupakan komitmen Pemerintah Kota untuk mewujudkan adanya perubahan kongkret dalam reformasi birokrasi. Artinya, perlunya penyederhanaan birokrasi pada instansi Pemerintah dengan dua level. Dimana, untuk jabatan fungsional lebih menekankan pada keahlian dan kompetensi.
"Tujuannya, supaya proses kerja di birokrasi lebih cepat dan lebih dinamis dalam pengambilan keputusan," tukuk Fadly Amran.*
Editor : Benk123
Tag :#padangpanjang
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
FRAKSI DPRD PADANG PANJANG SAMPAIKAN PEMANDANGAN UMUM ATAS RANPERDA RPJMD DAN PERUBAHAN APBD 2025
-
WAWAKO ALLEX SAMPAIKAN NOTA PENJELASAN RANPERDA RPJMD 2025-2029 DAN RANPERDA PERUBAHAN APBD KOTA PADANG PANJANG
-
WAKO HENDRI ARNIS LANTIK 61 ORANG PPPK, BEKERJALAH PENUH DEDIKASI
-
WAKO HENDRI ARNIS SAMBUT RENCANA PT PINS BANGUN TAMAN DIGITAL DI PADANG PANJANG
-
DUBES SELANDIA BARU PUJI PENGELOLAAN SAPI PERAH PADANG PANJANG
-
DINAKHODAI ARISAL AZIZ, OPTIMISTIS MATAHARI KEMBALI BERSINAR TERANG DI SUMBAR
-
TRANSFORMASI PSIKOLOGI ANAK MELALUI PENDIDIKAN INKLUSIF DAN HUMANISTIK
-
PSIKOLOGI HUMANISTIK PADA TOKOH YASUAKI YAMAMOTO DALAM NOVEL “TOTTO-CHAN GADIS KECIL DI PINGGIR JENDELA” KARYA TETSUKO KUROYANAGI
-
MANARI DI LADANG URANG: ANTARA KEBEBASAN DAN KESADARAN SOSIAL DALAM BINGKAI KEARIFAN MINANGKABAU
-
BARA KATAJAM LADIANG,LABIAH TAJAM MULUIK MANUSIA: SEBUAH PRIBAHASA MINANGKABAU