HOME HUKRIM KABUPATEN PASAMAN BARAT
- Rabu, 13 Mei 2020
Tegakkan Aturan PSBB, Polres Pasbar Amankan 12 Pria

Simpang Empat (Minangsatu) - Tegakkan aturan PSBB, Polres Pasaman Barat amankan 12 orang pria saat berada di rumah makan di Jambak Selatan, Nagari Koto Baru Kabupaten Pasaman Barat.
"Benar, mereka diamankan saat petugas gabungan yang terdiri dari personil TNI, Polri, Pol PP dan BPBD melaksanakan razia dan itu dipimpin oleh Kasat Sabahara AKP Edi Yunasri, SH, MH," sebut Kasubag Humas Polres Pasbar AKP Defrizal kepada awak media, Rabu (13/05).
Ia menyebut, ke 12 orang itu telah berkumpul di rumah makan dan itu melanggar aturan PSBB. Namun Ia mengatakan, saat mereka berada di Polres Pasbar hanya diberi arahan oleh Kapolres Pasaman Barat tentang aturan PSBB.
"Kemudian selanjutnya dilakukan introgasi dan membuat surat pernyataan tidak mengulangi lagi setelah itu mereka diperbolehkan pulang," kata Defrizal.
Sebelum petugas gabungan melaksanakan Razia ke rumah makan yang buka di siang hari petugas telah melakukan Razia kepada pengemudi sepeda dan mobil di bundaran Simpang Empat dan Jalan Raya Batang Toman.
"Dan bagi pengemudi yang tidak memakai masker tadi disuruh untuk putar balik guna mengambil masker," ucapnya.
Editor : sc.astra
Tag :#pasbar #psbb #polresPasbar
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
DIDUGA PENGEDAR NARKOBA, TIGA PEMUDA DITANGKAP ANGGOTA KODIM 0305 PASAMAN DI DESA BARU, RANAH BATAHAN
-
POLRES PASAMAN BARAT MUSNAHKAN BARBUK 28 KG GANJA KERING
-
TANGKAP DUA PENGEDAR, TIM GABUNGAN SATRESNARKOBA POLRES PASBAR DAN POLSEK TALAMAU SITA PAKET SHABU DAN GANJA 30 KG
-
CURI BRONDOLAN SAWIT, SODO DAN SYAFRI MENDEKAM DI BALIK JERUJI BESI
-
POLRES PASAMAN BARAT TANGKAP 14 ORANG TERSANGKA NARKOBA DI SEJUMLAH LOKASI
-
NGALAU BUNIAN DI LINTAU BUO UTARA: MISTERI GUA YANG MENGUNDANG MITOS,DUNIA GHAIB DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MAKHLUK HALUS ATAU ROH
-
BADAI PHK MASSAL DI SRITEX: PENYEBAB, DAMPAK, DAN TANGGAPAN PEMERINTAH
-
SAWAHLUNTO KOTA LAYAK ANAK DAN PENDAPATAN DAERAH
-
MEROSOTNYA KEPERCAYAAN PUBLIK TERHADAP POLRI: ANTARA "KEBAPERAN" DAN REFORMASI YANG DIPERLUKAN
-
TRADISI MAANTA PABUKOAN KE RUMAH MINTUO DI PESISIR SELATAN: WARISAN BUDAYA RAMADAN MINANGKABAU