HOME SOSIAL BUDAYA KOTA PADANG PANJANG
- Kamis, 18 Januari 2024
Ketua DPRD Mardiansyah Merespon Positif Musrenbangkel Warga Tanah Pak Lambiak

Pd. Panjang (Minangsatu) - Ketua DPRD Kota Padang Panjang, Mardiansyah, S.Kom, merespon positif usulan berbagai program dimunculkan warga Kelurahan Tanah Pak Lambiak (TPL) dalam Musrenbagkel, Rabu (17/1/2024) kemaren. Terutama terkait program-program yang bersentuhan langsung dengan kepentingan publik, disamping program sosial kemasyarakatan dan ekonomi.
Hal tersebut diungkapkan Mardiansyah, saat berbincang bincang dengan Minangsatu.com, Kamis (18/1/2024). Ditambahkannya, pada tahun lalu, dia melihat program dimunculkan warga TPL di Musrenbangkel, itu dapat terlaksana dan terealisasi dengan baik sesuai aspirasi masyarakat setempat.
"Mudah-mudahan, program diusulkan warga TPL di Musrenbangkel tahun 2024 dapat pula terealisasi seperti tahun sebelumnya," harap Mardiansyah.
Selain itu, sebagai warga TPL, Mardiansyah juga berharap, usulan warga TPL telah dibicarakan di Musrenbangkel ini tidak terkendala sampai di pelaksanaan Musrenbang tingkat Kota. Pasalnya, usulan dimunculkan warga semuanya benar benar berorientasi pada kebutuhan wilayah dan masyarakat.
"Misal, rencananya pembangunan taman terintegrasi," tukuk Mardiansyah kini kembali tercatat sebagai Caleg PAN Dapil Padang Panjang Timur Pileg 2024. (*)
Editor : Benk123
Tag :#padangpanjang
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
MAJALAH TEMPO UNDANG WAKO HENDRI ARNIS BAHAS PROGRAM 100 HARI KERJA
-
ARIANTO TERIMA PENGHARGAAN GUBERNUR ATAS INOVASI ANTI-MAINSTREAM, MESIN PENCACAH STYROFOAM
-
WAKO HENDRI DAN WAWAKO ALLEX HADIRI PERINGATAN HLUN DI ISLAMIC CENTRE PADANG PANJANG
-
JUMAT BESOK, DASAWISMA CENDRAWASIH 8 AKAN DINILAI TIM PROVINSI
-
CIPTAKAN KENYAMANAN SAAT HARI PASAR, LOKASI PKL BAKAL DITATA
-
EFEK DOMINO PERANG KAMANG DALAM TEROPONG PERLAWANAN MASYARAKAT SUMATERA BARAT MENENTANG KOLONIALISME BELANDA
-
SUMATERA BARAT RAIH PENGHARGAAN DI FESTIVAL HOMESTAY NUSANTARA 2025, GUBERNUR MAHYELDI DIGANJAR IHSA AWARD
-
FARIANDA, PEMIMPIN MUDA PERS SUMUT YANG TEGASKAN ETIKA: CIPTAKAN SUASANA NYAMAN BAGI POLDA SUMUT
-
OPTIMALISASI PEMELIHARAAN ALAT KESEHATAN UNTUK TINGKATKAN KUALITAS LAYANAN RUMAH SAKIT
-
MERAJUT SILATURAHMI DAN GAYA HIDUP SEHAT: TURNAMEN BANK NAGARI HUT KE-63 MENGINSPIRASI SEMANGAT KERJA