HOME HUKRIM KABUPATEN PASAMAN BARAT
- Kamis, 2 Juli 2020
Satresnarkoba Polres Pasbar Tangkap Seorang Pengedar Narkoba Di Nagari Lingkuang Aua

Simpang Empat (Minangsatu) - Satuan Reserse Narkoba Polres Pasaman Barat mengamankan F alias Iyon atas dugaan penyalahgunaan Narkotika Obat terlarang jenis Shabu di Dusun III kejorongan Badarejo Nagari Lingkuang Aua, Kecamatan Pasaman, Kabupaten Pasaman Barat, Kamis (02/07).
"Iyon di amankan sekira pukul 00.30 Wib. Bersama barang bukti satu Paket sedang Narkotika Gol I Jenis Shabu yang dibungkus dalam plastik warna bening dan satu unit handphone merek Nokia warna hitam dengan nomor IMEI 359017090336125," Sebut Kapolres Pasaman Barat AKBP Sugeng Hariyadi SIK melalui Kasubag Humas Polres Pasbar AKP Defrizal.
Dikatakan, berdasarkan Info masyarakat
Iyon akan bertransaksi dan sedang menunggu pembeli bertempat dijalan umum tepatnya sekitaran Pos Ronda Dusun III Jorong Badarejo Nagari Lingkung Aua Kecamatan Pasaman.
"Dapat info itu petugas langsung mengamankan Iyon bersama barang bukti yang ada di tangannya. Saat ini terduga sudah diamankan di Polres Pasbar," sebutnya.
Atas perbuatannya Iyon terjerat Pasal 114 ayat (1) jo Pasal 112 ayat (1) Undang-undang Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika.
Editor : sc.astra
Tag :#polrespasbar #pengedarnarkoba
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
DIDUGA PENGEDAR NARKOBA, TIGA PEMUDA DITANGKAP ANGGOTA KODIM 0305 PASAMAN DI DESA BARU, RANAH BATAHAN
-
POLRES PASAMAN BARAT MUSNAHKAN BARBUK 28 KG GANJA KERING
-
TANGKAP DUA PENGEDAR, TIM GABUNGAN SATRESNARKOBA POLRES PASBAR DAN POLSEK TALAMAU SITA PAKET SHABU DAN GANJA 30 KG
-
CURI BRONDOLAN SAWIT, SODO DAN SYAFRI MENDEKAM DI BALIK JERUJI BESI
-
POLRES PASAMAN BARAT TANGKAP 14 ORANG TERSANGKA NARKOBA DI SEJUMLAH LOKASI
-
NGALAU BUNIAN DI LINTAU BUO UTARA: MISTERI GUA YANG MENGUNDANG MITOS,DUNIA GHAIB DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MAKHLUK HALUS ATAU ROH
-
BADAI PHK MASSAL DI SRITEX: PENYEBAB, DAMPAK, DAN TANGGAPAN PEMERINTAH
-
SAWAHLUNTO KOTA LAYAK ANAK DAN PENDAPATAN DAERAH
-
MEROSOTNYA KEPERCAYAAN PUBLIK TERHADAP POLRI: ANTARA "KEBAPERAN" DAN REFORMASI YANG DIPERLUKAN
-
TRADISI MAANTA PABUKOAN KE RUMAH MINTUO DI PESISIR SELATAN: WARISAN BUDAYA RAMADAN MINANGKABAU