HOME SOSIAL BUDAYA KABUPATEN PASAMAN BARAT
- Kamis, 30 Mei 2024
Pererat Silaturahmi, PT Perkebunan Nusantara IV Bagikan 50 Paket Sembako Kepada Warga
Pererat Silaturahmi, PT Perkebunan Nusantara IV Bagikan 50 Paket Sembako Kepada Warga Sekitar
Pasaman Barat (Minangsatu) - Sebagai Tanggung Jawab Sosial dan mempererat jalinan silaturahmi PT Perkebunan Nusantara IV bagikan 50 paket sembako kepada warga sekitar yang membutuhkan.
"Benar, kemaren tanggal 29 mei 2024 Dalam rangka HUT PTPN group ke 28 melaksanakan kegiatan Pemberian sembako gratis kepada warga sekitar yg membutuhkan," ucap Asisten Tata Usaha kebun timur PT. PN IV Sastro Budiawan Nasution kepada awak media, Kamis (30/05).
Ia menyebut, Dalam acara tersebut PTPN 4 Regional dua Kebun timur dan PKS Timur diwakili dari pihak managemen oleh APK Rafi Udin Abdillah dan dirinya sendiri.
Pihaknya berharap, Sebagai bentuk tanggungjawab sosial, pihaknya dari managemen selalu memperhatikan lingkungan dan masyarakat yang ada di sekitaran perusahaan.
"Ini merupakan wujud hadirnya PTPN 4 Group memperhatikan masyarakat dan lingkungan yang ada di sekitaran perusahaan," tuturnya.
Editor : melatisan
Tag :#PT Perkebunan Nusantara IV # Paket sembako
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
PERINGATI HARI POLWAN, POLRES PASAMAN BARAT SERAHKAN BANTUAN SOSIAL DI NAGARI MUARO KIAWAI
-
BANK NAGARI SIMPANG EMPAT SERAHKAN DEVIDEN RP RP 10,8 MILYAR KE PEMKAB PASAMAN BARAT
-
SAMBUT HARI BHAYANGKARA, KAPOLRES PASBAR BANTU PRASARANA AIR BERSIH KE MASYARAKAT NAGARI LINGKUANG AUA TIMUR
-
GUBERNUR MAHYELDI APRESIASI KOMITMEN MASYARAKAT HUKUM ADAT MANGKUTO ALAM TINGGAM DALAM MELESTARIKAN KAWASAN HUTAN
-
DPRD MASIH BAHAS LKPJ PEMKAB PASAMAN BARAT BERSAMA OPD TERKAIT
-
EFISIENSI DAN INOVASI DI ERA DIGITAL PEMANFAATAN APLIKASI SISTEM CERDAS PADA SISTEM TELEKOMUNIKASI
-
MEMBANGUN BUDAYA PENULISAN BUKU: PERAN AKTIF DOSEN DAN STRATEGI UNIVERSITAS DALAM PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN
-
AJARAN DAN KARAKTER DALAM PERMAINAN ANAK
-
ATASI TRAUMA PASCA BENCANA DENGAN BERMAIN
-
SURGA TERSEMBUNYI SUMATERA BARAT, PESONA ALAM YANG JARANG DIJAMAH