HOME PENDIDIKAN KOTA PADANG PANJANG
- Rabu, 20 November 2024
Sambut HJK PP Ke-234, DPK Gelar Lomba Mewarnai TK/RA Dan Puisi Tingkat SLTP
Sambut HJK PP ke-234, DPK Gelar Lomba Mewarnai TK/RA dan Puisi Tingkat SLTP
Pd.Panjang.(Minangsatu) - Meriahkan rangkaian kegiatan Hari Jadi Kota (HJK) Padang Panjang ke-234. Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) setempat, menggelar lomba Mewarnai untuk anak-anak TK/RA dan Lomba Puisi untuk siswa SLTP se-Kota Padang Panjang, Rabu (20/11/2024), bertempat di halaman kantor DPK.
Kegiatan dibuka Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia Setdako, Drs. Maiharman.Menurutnya, kegiatan ini sebagai upaya menggali potensi anak-anak dalam mengembangkan kemampuan kreatif dan imajinatif, sebutnya.
Sementara Kepala DPK, Yan Kas Bari, S.E menjelaskan, lomba ini bertujuan menumbuhkan dan mengembangkan imajinasi serta kreativitas anak.
"Melalui lomba mewarnai dan puisi, anak-anak diharapkan dapat menanamkan cinta terhadap kebudayaan bangsa, serta berkarya melalui bacaan dan ekspresi seni yang dituangkan dalam bentuk gambar dan kata," jelasnya
Editor : melatisan
Tag :#Lomba mewarnai
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
MILAD 101 DINIYYAH PUTERI, TETAP EKSIS BERTAHAN HADAPI PERUBAHAN ZAMAN
-
PERGURUAN THAWALIB PADANG PANJANG TERIMA KUNJUNGAN SMASKP MALAYSIA
-
GURU SMP N 6 PADANG PANJANG WAKILI SUMBAR DI MTQ KORPRI TINGKAT NASIONAL DI PALANGKA RAYA
-
PJ SEKDAKO WINARNO APRESIASI PELAKSANAAN PEKAN KREATIVITAS ANAK DAN PENDIDIK PAUD
-
DPK GELAR KELAS KREATIF MENGOLAH BARANG BEKAS JADI BARANG BERKELAS
-
JAHO, NAGARI TOKOH
-
SURAT TERBUKA SETELAH POLISI TEMBAK POLISI: PAK PRESIDEN, HENTIKAN MAFIA TAMBANG
-
MARAKNYA PERILAKU KENAKALAN REMAJA YANG BERUJUNG DENGAN PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA
-
GALA MUDO, ADAT YANG DIADATKAN DI MINANGKABAU
-
SUMANDO NINIAK MAMAK