- Senin, 22 Januari 2024
Ramadhani Kirana Putra Minta Dinas PUPR Dan Perkim Merubah Kota Solok Lebih Maju Dan Berkembang

Ramadhani Kirana Putra Minta Dinas PUPR dan Perkim Merubah Kota Solok Lebih Maju dan Berkembang
Kota Solok (Minangsatu) - Sebagai garda terdepan bidang infrastruktur Dinas PUPR dan Perkim bisa hendaknya merubah Kota Solok menjadi Kota Lebih Maju dan berkembang, hal ini tergantung dari progress yang ada di dinas PUPR .
Demikian dikatakan Wakil Wali Kota Solok Ramadhani Kirana Putra dalam sambutannya ketika memimpin Apel dihalaman Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Solok,Senin (22/01/24) yang dihadiri Kepala Dinas PUPR Afrizal, SekretarisElyardi , dan diikuti seluruh pegawai dan Sraff.
Wakil Wali Kota juga mengucapkan terimakasih kepada seluruh aparatur Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Solok yang telah mengabdikan diri di Kota Solok terutama dalam bidang pembangunan Inprastruktur.
Kita Bekerja pakai target, agar setiap harinya selalu produktif untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat, dan sebagai Insan yang telah membangun serta memajukan kota Solok kami ucapkan terimakasih,’tukuk Ramadhani.
Ia menyampaikan bekerja di dinas PUPR Kota Solok harus dengan semangat, kompak dan bersinergi agar selalu bisa Kerjasama dalam sistem yang baik.
“Bekerja sebagai tim harus kompak dan bersinergi, saling mendukung dalam pekerjaan agar mendapatkan hasil yang maksimal dan baik,hal ini membutuhkan kolaborasi dalam dinamika organisasi yang sehat agar kita dapat memberikan motivasi serta semangat dalam menjalankan tugas bersama," imbuhnya mengakiri.
Editor : melatisan
Tag :#Wakil Wali Kota Solok #Dinas PUPR dan Perkim
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
DISAMBUT WALIKOTA RAMADHANI, TIM AUDIT BPK RI PERWAKILAN SUMBAR KUNJUNGI KOTA SOLOK.
-
WALIKOTA SOLOK BUKA RAPAT KICK OFF MEETING PEMBAHASAN TARGET UNIVERSAL COVERAGE JAMSOSTEK TAHUN 2025
-
WALIKOTA RAMADHANI KIRANA PUTRA LANTIK PENGURUS TP-PKK DAN GOW KOTA SOLOK
-
PLN SOLOK DAN PEMERINTAH TINGKATKAN SINERGI
-
GUNDAH ATAS KEPUTUSAN PENUNDAAN PENGANGKATAN, PULUHAN CALON PPPK AUDIENSI DENGAN PEMKO SOLOK
-
SAWAHLUNTO KOTA LAYAK ANAK DAN PENDAPATAN DAERAH
-
MEROSOTNYA KEPERCAYAAN PUBLIK TERHADAP POLRI: ANTARA "KEBAPERAN" DAN REFORMASI YANG DIPERLUKAN
-
TRADISI MAANTA PABUKOAN KE RUMAH MINTUO DI PESISIR SELATAN: WARISAN BUDAYA RAMADAN MINANGKABAU
-
TRADISI PACU KUDO: AJANG SILATURAHMI DAN TRADISI BERKUDA DI PAYAKUMBUH
-
MERAJUT KEBERSAMAAN DALAM KERAGAMAN: REFLEKSI DARI TADARUS PUISI & PAMERAN PUISI EKSPERIMENTAL