HOME PENDIDIKAN KOTA PARIAMAN
- Senin, 30 November 2020
Kerja Sama Dengan Bank Nagari, 813 Siswa Se-Kota Pariaman Terima Kartu Pariaman Pintar Dan Buku Tabungan

Pariaman (Minangsatu)-Pjs Walikota Pariaman Mardison Mahyudin, Kadis Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kanderi, beserta Pemimpin Cabang Bank Nagari Pariaman Ibnu Supriadi menyerahkan secara simbolis bantuan biaya personal pendidikan bagi peserta didik dari keluarga tidak mampu di Kantor Balaikota Pariaman, Senin (30/11).
Bantuan diberikan berupa Kartu Pariaman Pintar dan buku tabungan Bank Nagari. Dana bantuan ini pun berasal dari APBD Kota Pariaman yang bekerja sama dengan Bank Nagari. Tercatat, ada 813 siswa se-Kota Pariaman yang menerima dengan nilai sebesar Rp772.080.000,00.
Masing-masing terdiri atas 421 siswa SD senilai Rp960.000,00/siswa dan 392 siswa SMP senilai Rp1.200.000,00/siswa. Adapun bantuan ini diberikan dengan pola 40% berupa alat tulis buku serta pakaian sekolah dan 60% disalurkan secara tunai untuk bantuan biaya hidup.
Editor : sindy
Tag :#KerjaSama #BankNagari #Siswa #KotaPariaman #KartuPariamanPintar #BukuTabungan #Pariaman
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
LULUS LEWAT SNBP, KARENA KENDALA BIAYA SISWI ASAL PARIAMAN INI TERANCAM GAGAL KULIAH
-
PSBBSM GELAR SEMINAR PENDIDIKAN MUATAN LOKAL BERSAMA MGMP MULOK BSM KOTA PARIAMAN
-
PLN GALANG KOLABORASI MENDUKUNG PENDIDIKAN BERBASIS DUNIA INDUSTRI
-
GUBERNUR MAHYELDI PASTIKAN REMAJA PUTRI SEHAT AGAR NANTINYA MELAHIRKAN GENERASI BEBAS STUNTING
-
BEDAH BUKU “TRAGEDI KANSO TRAUMA ETNISITAS CINA DI PARIAMAN 1945”
-
DINAKHODAI ARISAL AZIZ, OPTIMISTIS MATAHARI KEMBALI BERSINAR TERANG DI SUMBAR
-
TRANSFORMASI PSIKOLOGI ANAK MELALUI PENDIDIKAN INKLUSIF DAN HUMANISTIK
-
PSIKOLOGI HUMANISTIK PADA TOKOH YASUAKI YAMAMOTO DALAM NOVEL “TOTTO-CHAN GADIS KECIL DI PINGGIR JENDELA” KARYA TETSUKO KUROYANAGI
-
MANARI DI LADANG URANG: ANTARA KEBEBASAN DAN KESADARAN SOSIAL DALAM BINGKAI KEARIFAN MINANGKABAU
-
BARA KATAJAM LADIANG,LABIAH TAJAM MULUIK MANUSIA: SEBUAH PRIBAHASA MINANGKABAU