HOME PEMBANGUNAN KOTA PADANG PANJANG
- Selasa, 13 Februari 2024
Pj Wako Sonny Tinjau Perbaikan Jalan Menuju Perumahan Cepi Noval Di RT 23
Pj Wako Sonny Tinjau Perbaikan Jalan Menuju Perumahan Cepi Noval di RT 23
Pd. Panjang (Minangsatu) - Perbaikan jalan menuju komplek perumahan Cevi Noval berlokasi di RT 23 Kelurahan Silaing Bawah, Selasa (13/2/2024) siang, ditinjau Pj Wali Kota, Sonny Budaya Putra, A.P, M.Si didampingi Lurah Silaing Bawah, Yohanes Alatumahu, SH. Kondisi jalan di tinjau Pj Wako Sonny itu, nyaris terban. Dan sebelumnya, kondisi jalan tersebut diinformasikan langsung warga ke Pj Wako.
Kini, pendaman jalan yang nyaris terban itu tengah dipacu pekerjaan oleh Dinas PUPR, lantaran jalan tersebut menjadi akses penting keluar masuk warga menuju komplek perumahan. " Alhamdulillah, saat ini sudah mulai dilakukan perbaikan jalan menuju RT 23 oleh dinas terkait,” kata Sonny.
Sonny berharap, setelah dilakukan perbaikan kiranya jalan ini dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat setempat yang melintas. Dalam hal ini, kiita juga mengucapkan terima kasih kepada Dinas PUPR, yang telah menurunkan tim untuk perbaikan jalan umum ini, tukuk Sonny.
Editor : melatisan
Tag :#Perbaikan Jalan #Silaing Bawah
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
KADIS PORAPAR PADANG PANJANG, NURASRIZAL, ST: KOMPLEK SPORT CENTRE TINGGAL FINISHING
-
PEMKO PADANG PANJANG MELALUI DINAS PERKIM LH BANGUN MCK DAN JEMBATAN DARURAT DI LUBUK MATA KUCING
-
RATUSAN WARGA TANJUANG BERSAMA APARAT GOTONG ROYONG BANGUN JEMBATAN DARURAT
-
PJ WAKO SONNY LETAKKAN BATU PERTAMA PEMBANGUNAN MUSALA AL HIDAYAH
-
PJ WAKO SONNY PERINTAHKAN DINAS PUPR PERBAIKI JALAN TERANCAM TERBAN DI RT 23
-
SUMANDO DALAM BUDAYA MINANG: PERAN DAN TANTANGANNYA
-
MENGAPA KULINER MINANGKABAU MENDUNIA? RAHASIA DI BALIK DAPUR MINANG
-
LEMBAH HARAU DAN POTENSI EKOWISATA YANG RAMAH LINGKUNGAN
-
PERJALANAN KOPI DARI TANAH MINANG
-
FENOMENA KEBANGKITAN SENI RANDAI DI KALANGAN GEN-Z SUMATERA BARAT