HOME POLITIK KOTA PADANG PANJANG
- Senin, 9 Desember 2024
Dibawah Kepemimpinan Hendra Saputra, SH, PBB Padang Panjang Makin Solid

Dibawah Kepemimpinan Hendra Saputra, SH, PBB Padang Panjang Makin Solid
Pd.Panjang.(Minangsatu) - Kendati miliki dua kursi di DPRD Kota Padang Panjang. Partai Bulan Bintang (PBB) dibawah Kepemimpinan sang Ketua DPC, Hendra Saputra,SH, kini semakin solid. Gaya kepemimpinan merakyat diterapkan Hendra di tubuh PBB, sosok Hendra begitu dihormati pata kader dan simpatisan PBB.
Dua periode menduduki kursi DPRD dan kini masuki periode ke tiga 2024-2029, kiprah Hendra diparlemen dalam menyuarakan suara rakyat, sangat diapresiasi kader dan publik Serambi Mekkah. Hal tersebut, tentu tidak terlepas dari tanggungjawab seorang Hendra Saputra pada warga pemilihnya.
Kepiawaian Hendra Saputra dalam mengayuh biduk PBB, tentu tidak terlepas dari rekam jejaknya sebagai aktifis semasa aktif di Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) pusat. Sejatinya, Hendra sudah dikenal sebagai sosok yang berani bicara lantang untuk kepentingan masyarakat luas
Saat ini, Hendra Saputra menduduki posisi sebagai Ketua Komisi I DPRD Kota Padang Panjang periode 2024-2029. Pada saat ini, Hendra Saputra sangat lantang menyuarakan nasib ribuan non ASN lingkup Pemko terancam di absorching." Kata Hendra, ia menolak absorching, dan meminta Pemko tetap anggarkan dana untuk non ASN di APBD ", ujarnya, pekan lalu.
Editor : melatisan
Tag :#PBB Kota Padang Panjang
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
KETUA GERINDRA YULIUS KAISAR, HIMBAU KADER TETAP FOCUS MENGABDI UNTUK RAKYAT
-
KETUA KPU PULIANDRI OPTIMIS HASIL AKHIR MK TIDAK AKAN MENGUBAH
-
PELANTIKAN WAKO/WAWAKO PADANG PANJANG TERPILIH, BELUM ADA KEPASTIAN DARI KPU
-
DIBAWAH KEPEMIMPINAN MARDIANSYAH, PAN SUKSES ANTAR KADER KE KURSI CAWAWAKO PADANG PANJANG
-
KETUA GERINDRA PADANG PANJANG, YULIUS KAISAR: KRITIKAN MEDIA MENGINGATKAN KITA
-
DINAKHODAI ARISAL AZIZ, OPTIMISTIS MATAHARI KEMBALI BERSINAR TERANG DI SUMBAR
-
TRANSFORMASI PSIKOLOGI ANAK MELALUI PENDIDIKAN INKLUSIF DAN HUMANISTIK
-
PSIKOLOGI HUMANISTIK PADA TOKOH YASUAKI YAMAMOTO DALAM NOVEL “TOTTO-CHAN GADIS KECIL DI PINGGIR JENDELA” KARYA TETSUKO KUROYANAGI
-
MANARI DI LADANG URANG: ANTARA KEBEBASAN DAN KESADARAN SOSIAL DALAM BINGKAI KEARIFAN MINANGKABAU
-
BARA KATAJAM LADIANG,LABIAH TAJAM MULUIK MANUSIA: SEBUAH PRIBAHASA MINANGKABAU