HOME PENDIDIKAN KABUPATEN DHARMASRAYA
- Kamis, 5 Juli 2018
Waka Polda Sumbar Kunjungi Dharmasraya

DHARMASRAYA (Minangsatu)-Kabupaten Dharmasraya dapat kunjungan kehormatan dari Waka Polda Sumbar Brigjen Pol Damisnur. Dalam kunjungan perdana kekabupaten anyar itu, orang nomor dua di jajaran Polda Sumbar itu, disambut langsung oleh Bupati Dharmasraya Sutan Riska Tuanku Kerajaan, didampingi oleh Pj. Sekda, Adlisman dan Asisten III, Martoni.
Penyambutan, dipusatkan di rumah Dinas Bupati tersebut, diawali dengan jamuan minum santai serta bercengkerama dan perbincangan seputaran keamanan diwilayah hukum Polres Dharmasraya.
Sutan Riska juga merasa bangga dan senang atas kunjungan Waka Polda, yang telah sudi menyambangi daerah Dharmasraya sebagai kunjungan kerjanya. Sehingga apa yang menjadi harapan terhadap keamanan dapat dibicarakan.
Apalagi, dalam kunjungan itu, Waka Polda Sumbar lebih mengarahkan kekompakan dan kerjasamama antara Pemkab Dharmasraya dengan Jajaran Polres lebih intens lagi. Sebagai mitra kerja, terutama terhadap keamanan dan ketertiban masyarakat berada di daerah Dharmasraya.
[ Syaiful Hanif ]
Editor :
Tag :#Wakapolda Sumbar #Dharmasraya
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
PENYALURAN MBG PERDANA TERHADAP PELAJAR BERADA DI KECAMATAN SITIUNG DIPANTAU LANGSUNG PEMKAB DHARMASRAYA
-
WAKIL BUPATI DHARMASRAYA LELIARNI HADIRI WISUDA KE-17 UNDHARI
-
BUPATI ANNISA APRESIASI SDQ AL-KAUTSAR PERAIH PERINGKAT SATU AJANG CERDAS QURAN TINGKAT SUMBAR
-
WABUP DHARMASRAYA BUKA MANASIK HAJI TK/RA ISLAM BHAKTI
-
ANGGOTA DPRRI ANDRE ROSIADE DAN BUPATI ANNISA PENUHI JANJI KEPADA LULU ATHUL FAUDAH ANGGOTA PASKIBRAKA NASIONAL ASAL DHARMASRAYA
-
SEPAK TERJANG BUPATI ANNISA: MEMBANGUN PERADABAN DHARMASRAYA LEWAT PENDIDIKAN
-
DARI SUMATERA BARAT UNTUK INDONESIA: 80 TAHUN SUMATERA BARAT (1 OKTOBER 1945 - 1 OKTOBER 2025)
-
TENSI POLITIK OLAHRAGA NAIK JELANG MUSORPROV KONI SUMBAR, UPAYA INTERVENSI MENGKRISTAL
-
REQUISITOIR JPU KASUS PEMBUNUHAN BERENCANA TANAH DATAR: TUNTUT PIDANA MATI
-
PEJUANG MUDA: HILIRISASI KOPI UNTUK DONGKRAK EKONOMI