HOME KESEHATAN KABUPATEN KEPULAUAN MENTAWAI
- Kamis, 23 September 2021
SMPN 2 Sipora Divaksin,Polres Mentawai Apresiasi

Mentawai (minagsatu) - Kapolres Mentawai, AKBP.Mu’at, SH,MM dalam kunjungannya menyambut baik antusias para pelajar SMPN 2 Sipora termasuk masyarakat yang ikut vaksinasi.Kamis (23/09)
Dalam pelaksanaan vaksinasi di kepulauan mentawai, sebut Mu’at capaian vaksinasi per 20 september 2021 baik vaksin pertama dan kedua sudah menunjukan angka 47 persen.
Menurut Bhabinkamtibmas Brigadir Yasser Rinaldi menyebut, vaksinasi di SMPN 2 Sipora ini vaksin yang di berikan jenis sinovac yang di ikuti 170 orang dan dua orang di tunda.
Rincian pelajar yang di vaksin sebanyak 154 orang terdiri dari vaksin pertama sebanyak 148 orang dan vaksin kedua 6 orang. Sementara dari Masyarakat di ikuti 14 orang terdiri dari vaksin pertama 2 orang dan kedua 12 orang.
Editor : boing
Tag :#Mentawai
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
-
Target 7882 Vaksin, Pemkab Kepulauan Mentawai Canangkan Imunisasi Polio
-
Menyambut HUT Basarnas Ke-51, DWP Kantor SAR Mentawai Selenggarakan Seminar
-
Perjalanan Menuju Pulau Mentawai Tidak Perlu PCR Lagi
-
Posisi Kabupaten Kepulauan Mentawai Turun Ke Level 3
-
Bupati Kepulauan Mentawai:Tingkatkan Jumlah Peserta Vaksin
-
Permainan Anak Tradisional Minangkabau
-
NENEK NURIYAH MENDAPAT BANTUAN MODAL USAHA DARI MENSOS RI
-
Bulan Mei Dan Pers Kita, Catatan Hendry Ch Bangun
-
MEMPERKUAT PENGAJARAN BAHASA DAN KEARIFAN LOKAL MELALUI LAGU DAERAH
-
MENYINGKAP KEGIATAN HLUN Ke- 27 TAHUN DI KABUPATEN DHARMASRAYA, Wahudin Terima Bantuan Modal Usaha Dari Menteri Sosial