- Sabtu, 15 Juni 2024
Resmi, Nil Maizar Ditunjuk Jadi Pelatih PSMS Medan

Resmi, Nil Maizar Ditunjuk Jadi Pelatih PSMS Medan
Medan (Minangsatu) - Tak mau kalah dari tim sepulau, PSPS yang sudah umumkan pelatih baru, PSMS Medan langsung perkenalkan 'allenatore' anyarnya untuk Liga 2 musim 2024/2025.
Adalah mantan pelatih timnas Nil Maizar yang dipercaya 'Ayam Kinantan' untuk menahkodai tim kebanggan masyarakat Medan tersebut. Kepastian tersebut diperoleh usai akun resmi PSMS Medan membuat postingan atas kepastian kerjasama keduanya.
"Welcome Coach @coach_nil70. Tahun ini wajib Liga 1, Ribak Sude!" tulis akun @official_psmsmedan.
Kehadiran Nil langsung dibanjiri respon positif pendukung PSMS.
"Pelatih sudah berkelas, pemain-pemain juga harus yang berkelas. Insya Allah Liga 1 musim depan, aamiin," sebut @syal_psmsmedan.
Begitu juga dengan @andonainggolan77 yang memberi tanggapan perihal kedatangan mantan pelatih Persiba Balikpapan tersebut.
"Tipikal Medan ada di Coach ini. Welcom Coach," katanya.
Editor : boing
Tag :#minangsatu #psms #nilmaizar #liga2 #beritabola
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
55 CALON PEMAIN ALL STAR BERSAING UNTUK PIALA PRESIDEN 2025, ADA NAMA KAPTEN SEMEN PADANG FC
-
SKUAD TC TIMNAS U-23 PIALA AFF DIUMUMKAN, ADA NAMA WINGER SEMEN PADANG FC
-
HOT ISSUE, IMRAN NAHUMARURY DIPECAT MALUT UNITED
-
H. ARISAL AZIZ: SAYA KOMIT MEMBANGUN SEPAKBOLA KELOMPOK UMUR
-
SOAL PELUANG TIMNAS INDONESIA KE PIALA DUNIA 2026, INI KATA HENDRI SUSILO
-
RAGU
-
EFEK DOMINO PERANG KAMANG DALAM TEROPONG PERLAWANAN MASYARAKAT SUMATERA BARAT MENENTANG KOLONIALISME BELANDA
-
SUMATERA BARAT RAIH PENGHARGAAN DI FESTIVAL HOMESTAY NUSANTARA 2025, GUBERNUR MAHYELDI DIGANJAR IHSA AWARD
-
FARIANDA, PEMIMPIN MUDA PERS SUMUT YANG TEGASKAN ETIKA: CIPTAKAN SUASANA NYAMAN BAGI POLDA SUMUT
-
OPTIMALISASI PEMELIHARAAN ALAT KESEHATAN UNTUK TINGKATKAN KUALITAS LAYANAN RUMAH SAKIT