HOME POLITIK KOTA PADANG PANJANG
- Sabtu, 13 Juli 2024
Pj Wako Sonny Dan Keluarga Mencoblos Di TPS 015 Silaing Bawah Di PSU DPD RI
Pj Wako Sonny dan Keluarga Mencoblos di TPS 015 Silaing Bawah di PSU DPD RI
Pd.Panjang (Minangsatu) - Pj Wali Kota, H. Sonny Budaya Putra, AP, M.Si bersama istri, Hj. Sri Hidayani Sonny, S.E, Ak dan anak sulungnya, Bima Aditya, menggunakan hak politik sebagai warga negara Indonesia pada Pemungutan Suara Ulang (PSU) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, Sabtu (13/7/2024).
Sonny dan keluarga mencoblos di TPS 015 RT 14 Kelurahan Silaing Bawah, Kecamatan Padang Panjang Barat (PBB). Lokasi TPS tersebut, tidak jauh dari kediaman pribadinya di Gang Sepakat. Usai mencoblos, Sonny menyampaikan harapannya agar tingkat partisipasi PSU ini bisa tinggi
“Saya mengimbau, kepada warga yang belum melaksanakan hak pilihnya agar mendatangi lokasi TPS. Mudah mudahan, anggota DPD RI Sumbar terpilih nanti mempunyai komitmen memperjuangkan aspirasi rakyat Sumbar,” tukuknya.
Editor : melatisan
Tag :#TPS Silaing Bawah #PSU DPD RI
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
HADAPI PILKADA, DPC PBB PADANG PANJANG GELAR BIMTEK TIM PEMENANGAN DUET DRS. NASRUL – DRS. ERI
-
MAKIN KETAT, TIGA PASLON SALING BEREBUT EMPATI PUBLIK JELANG PILKADA
-
MANCIGOK PROFIL SINGKAT CAWAKO PADANG PANJANG, DRS. NASRUL NAGA
-
DRS. ERI, TIPIKAL SOSOK CALON PEMIMPIN IRIT BICARA SUKA KERJA.
-
TIGA PASLON CAWAKO-CAWAWAKO PILKADA KOTA PADANG PANJANG MENDAFTAR KE KPU
-
EFISIENSI DAN INOVASI DI ERA DIGITAL PEMANFAATAN APLIKASI SISTEM CERDAS PADA SISTEM TELEKOMUNIKASI
-
MEMBANGUN BUDAYA PENULISAN BUKU: PERAN AKTIF DOSEN DAN STRATEGI UNIVERSITAS DALAM PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN
-
AJARAN DAN KARAKTER DALAM PERMAINAN ANAK
-
ATASI TRAUMA PASCA BENCANA DENGAN BERMAIN
-
SURGA TERSEMBUNYI SUMATERA BARAT, PESONA ALAM YANG JARANG DIJAMAH