HOME POLITIK KOTA PADANG PANJANG
- Sabtu, 13 Juli 2024
Duet Hendri Arnis - Erwan Yunus Mulai Jadi Perbincangan Warga Padang Panjang
Duet Hendri Arnis - Erwan Yunus Mulai Jadi Perbincangan Warga Padang Panjang
Pd. Panjang (Minangsatu) - Menjelang pelaksanaan alek Pilkada Padang Panjang, November mendatang. Publik Serambi Mekkah mulai menimang nimang duet pasangan calon Wako-Wawako periode 2024_2029. Salah satu duet mulai digadang gadang, pasangan Hendri Arnis, BEBAS dengan Drs. Erwan Yunus.
Dari rumor berkembang dilapangan, duet Hendri_ Erwan dinilai pas dan miliki peluang untuk duduki tahta PP 1 - PP 2 untuk lima tahun ke depan. Hendri merupakan mantan Wali Kota Padang Panjang periode 2013-2018. Semasa menduduki kursi Wali Kota, Hendri Arnis sukses membawa kemajuan Padang Panjang. Apakah di sektor pembangunan infrastruktur, maupun kemasyarakatan.
Sementara Erwan Yunus, merupakan sosok pengusaha sukses Padang Panjang bergerak di bisnis perumahan, alat alat kesehatan, apotik dan distributor cat AVIAN. Tidak hanya itu, Erwan juga miliki hobby olahraga pacuan kuda, salah satu olahraga hiburan rakyat betdampak ekonomi. Makanya, tidaklah mengherankan duet Hendri-Erwan makin jadi perbincangan warga Padang Panjang. Jika Hendri matang di pemerintahan, Erwan piawai mengelola sektor ekonomi.
"Ini duet sangat serasi, dan bisa saling mengisi untuk kemajuan Padang Panjang," sebut Feri, 53, salah seorang warga kota, Jumat (12/7/2025) siang.
Editor : melatisan
Tag :#Pilkada Padang Panjang #Hendri Arnis - Erwan Yunus
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
KPU SIAPKAN AGENDA DEBAT TERBUKA PASLON CAWAKO-CAWAWAKO PADANG PANJANG
-
KETUA PBB, HENDRA SAPUTRA: OPTIMIS DUET NASRUL- DRS.ERI BERPELUANG RAIH HASIL TERBAIK DI PILKADA 2024
-
PPK DAN PPS PPT GELAR SOSIALISASI DAN EDUKASI PILKADA LEWAT PENGOBATAN GRATIS
-
CAWAWAKO DRS. ERI DT MAJO ENDAH, FIGUR PANUTAN LURUIH KA PAI JO KA PULANG
-
TIGA PASLON WAKO DAN WAWAKO PADANG PANJANG KOMIT KAMPANYE PEMILU DAMAI
-
SEMUA ADA AKHIRNYA
-
PERKEMBANGAN TERKINI PENGGUNAAN BIG DATA DI SISTEM E-GOVERNMENT
-
MERASA PALING HEBAT, JANGAN MAIN LABRAK SAJA
-
KALA NOFI CANDRA MENEBUS JANJI KE TANAH SUCI
-
PEMANFAATAN JARINGAN SYARAF TIRUAN UNTUK E-GOVERNMENT