HOME POLITIK KOTA PADANG PANJANG
- Sabtu, 7 Oktober 2023
Drs. Delfian Mansyur Kembali Terjun Ke Kancah Politik Lokal
Drs. Delfian Mansyur Kembali Terjun ke Kancah Politik Lokal
Pd. Panjang. (Minangsatu) - Setelah pensiun puluhan tahun, sang politikus lokal, Drs. Delfian Masyur kembali terjun ke kancah politik bersama Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Di PPP, Delfian tercatat sebagai caleg untuk daerah pemilihan (dapil) Padang Panjang Timur
Bagi warga Padang Panjang, sosok Delfian Masyur sudah tidak asing lagi. Pasalnya, beberapa tahun silam Delfian sudah pernah menduduki kursi DPRD. Pria kalem dan ini, dikenal kritis dalam mempernuangkan aspirasi warga ketika menduduki kursi parlemen lokal.
Saat berbincang dengan Minangsatu. com, Jumat (6/10/2023) siang, Delfian kembali ke kancah politik didasari panggilan bathin disamping dukungan tokoh tokoh senior PPP.
“ Mudah mudahan, dengan dukungan warga kita bisa kembali ke parlemen di 2024," ujarnya.
Editor : melatisan
Tag :#Politik #PPP #Delfian Mansyur.
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
CAWAWAKO DRS. ERI DT MAJO ENDAH, FIGUR PANUTAN LURUIH KA PAI JO KA PULANG
-
TIGA PASLON WAKO DAN WAWAKO PADANG PANJANG KOMIT KAMPANYE PEMILU DAMAI
-
KPU TETAPKAN NOMOR URUT PASLON PILKADA PADANG PANJANG 2024
-
TIM RELAWAN PASLON HENDRI-ALLEX, PROTES BALIHO MEREKA TERTUTUP DI BANCA LAWEH, PADANG PANJANG
-
PELUNCURAN KAMPANYE DAMAI PILKADA PADANG PANJANG MULAI 24 SEPTEMBER
-
SEMUA ADA AKHIRNYA
-
PERKEMBANGAN TERKINI PENGGUNAAN BIG DATA DI SISTEM E-GOVERNMENT
-
MERASA PALING HEBAT, JANGAN MAIN LABRAK SAJA
-
KALA NOFI CANDRA MENEBUS JANJI KE TANAH SUCI
-
PEMANFAATAN JARINGAN SYARAF TIRUAN UNTUK E-GOVERNMENT