HOME POLITIK KOTA PADANG PANJANG
- Rabu, 20 November 2024
Cawako Padang Panjang, Drs Nasrul Naga, Sosok Calon Pemimpin Santun Dan Penyabar

Cawako Padang Panjang, Drs Nasrul Naga, Sosok Calon Pemimpin Santun dan Penyabar
Pd. Panjang.(Minangsatu) - Meski menyandang predikat pengusaha sukses. Sosok Drs Nasrul Naga, kini berstatus Calon Wali Kota Padang Panjang ini, dikenal banyak kalangan warga Serambi Mekkah sebagai figur cukup santun dan peramah. Penilaian itu, tidak terlepas dari rasa peduli Nasrul terhadap masyarakat dan Padang Panjang saat ia berada di puncak kesuksesan dirantai orang.
Kami melihat selama ini, sudah begitu banyak hal hal positif untuk masyarakat dan daerah dilakukan Nasrul Naga untuk kota tempat ia pernah dibesarkan. Buktinya, sebagai pengusaha rantau, ia telah menjadi salah satu sosok tempat " baiyo batido " bagi banyak kalangan warga Padang Panjang di Ibukota, ujar, Andri, 53, salah seorang warga usai debat publik putaran.III, Selasa (19/11/2024) kemaren malam.
Bagi saya pribadi, figur Drs. Nasrul Naga berpasangan dengan Cawawako Drs.Eri Dt Majo Endah, merupakan sosok duet calon pemimpin untuk memimpin Kota Padang Panjang lima tahun kedepan, sebut Andri.
Selain kedua figur ini sama sama dikenal santun dan ramah, mereka berdua juga sudah sangat mengenal karakter masyarakat dan daerah.
“Mudah mudahan, di Pilkada 27 November nanti duet Nasrul- Eri (NAGARI) menjadi yang terbaik (pemenang), :tandas Andri.
Editor : melatisan
Tag :#Cawako Padang Panjang #Drs Nasrul Naga
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
KETUA GERINDRA YULIUS KAISAR, HIMBAU KADER TETAP FOCUS MENGABDI UNTUK RAKYAT
-
KETUA KPU PULIANDRI OPTIMIS HASIL AKHIR MK TIDAK AKAN MENGUBAH
-
PELANTIKAN WAKO/WAWAKO PADANG PANJANG TERPILIH, BELUM ADA KEPASTIAN DARI KPU
-
DIBAWAH KEPEMIMPINAN MARDIANSYAH, PAN SUKSES ANTAR KADER KE KURSI CAWAWAKO PADANG PANJANG
-
KETUA GERINDRA PADANG PANJANG, YULIUS KAISAR: KRITIKAN MEDIA MENGINGATKAN KITA
-
NGALAU BUNIAN DI LINTAU BUO UTARA: MISTERI GUA YANG MENGUNDANG MITOS,DUNIA GHAIB DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MAKHLUK HALUS ATAU ROH
-
BADAI PHK MASSAL DI SRITEX: PENYEBAB, DAMPAK, DAN TANGGAPAN PEMERINTAH
-
SAWAHLUNTO KOTA LAYAK ANAK DAN PENDAPATAN DAERAH
-
MEROSOTNYA KEPERCAYAAN PUBLIK TERHADAP POLRI: ANTARA "KEBAPERAN" DAN REFORMASI YANG DIPERLUKAN
-
TRADISI MAANTA PABUKOAN KE RUMAH MINTUO DI PESISIR SELATAN: WARISAN BUDAYA RAMADAN MINANGKABAU