- Kamis, 6 April 2023
Bupati Agam Lantik 10 Pejabat Administrator Dan Pengawas

Agam (Minangsatu) - Bupati Agam, Dr H Andri Warman melantik 10 pejabat administrator dan pengawas di lingkungan pemerintah daerah setempat, di aula kantor Bupati Agam, Kamis (6/4/23). Adapun pejabat yang dilantik diantaranya 6 orang eselon III dan 4 orang eselon IV.
Di kesempatan itu, Andri Warman mengatakan, pelantikan ini untuk mengisi jabatan karena beberapa pejabat memasuki masa pensiun, serta penyegaran sekaligus memperkaya pengalaman kerja.
"Maka kita minta mereka menjaga dan mempertahankan integritas, loyalitas serta komitmen terhadap tugas dan tanggungjawabnya," ujarnya.
Tidak hanya itu, pelantikan juga hasil evaluasi terhadap kinerja secara berkala, yang diselaraskan dalam pencapaian pelaksanaan program dan kegiatan.


Dengan begitu katanya, dalam waktu tidak lama akan dilakukan kembali rotasi dan mutasi terhadap pejabat di lingkungan Pemkab Agam.
"Selamat pada pejabat yang dilantik hari ini, semoga mampu mengemban amanah dengan baik," ulasnya berharap.(*)
Editor : Benk123
Tag :#agam
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
PLN DORONG TRANSISI ENERGI DI SEKTOR PERTANIAN SEBAGAI MOTOR PENGGERAK EKONOMI MELALUI SOSIALISASI HULLER LISTRIK DI KABUPATEN AGAM
-
KOLABORASI PLN DAN MITRA WUJUDKAN PERUMAHAN BERKUALITAS, PENGGERAK EKONOMI RAKYAT DI AGAM
-
MANTAN KADIS PERDAKOP UKM PADANG PANJANG JEVIE CATER, DILANTIK WABUP AGAM SEBAGAI DIREKTUR PDAM TIRTA ANTOKAN
-
PENUH MAKNA! AGAM LEPAS 527 JEMAAH HAJI, BANK NAGARI JADI MITRA TERPERCAYA
-
KOMITMEN DUKUNG HILIRISASI, PT KAMU TEKEN KERJASAMA DENGAN PLN
-
TRANSFORMASI PSIKOLOGI ANAK MELALUI PENDIDIKAN INKLUSIF DAN HUMANISTIK
-
PSIKOLOGI HUMANISTIK PADA TOKOH YASUAKI YAMAMOTO DALAM NOVEL “TOTTO-CHAN GADIS KECIL DI PINGGIR JENDELA” KARYA TETSUKO KUROYANAGI
-
MANARI DI LADANG URANG: ANTARA KEBEBASAN DAN KESADARAN SOSIAL DALAM BINGKAI KEARIFAN MINANGKABAU
-
BARA KATAJAM LADIANG,LABIAH TAJAM MULUIK MANUSIA: SEBUAH PRIBAHASA MINANGKABAU
-
BUKAN CUMA REBAHAN: CARA PRODUKTIF MENGISI LIBURAN SEMESTER