HOME SOSIAL BUDAYA KOTA BUKITINGGI

  • Jumat, 28 Februari 2020

Bukittinggi Jadi Sasaran Studi Banding Bagi Anggota DPRD

Para Anggota DPRD daerah foto bersama di depan DPRD Kota Bukittinggi
Para Anggota DPRD daerah foto bersama di depan DPRD Kota Bukittinggi

Bukittingi (Minangsatu) - Aggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD )  Tanjung Jabung Jaya, DPRD Sarolangun Propinsi Jambi dan anggota DPRD Dharmasraya Sumatera Barat, mengunjungi kota Bukittinggi dalam serangkaian kegiatan studi banding..

Para anggota DPRD ketiga daerah tersebut, diterima Ketua Komisi I DPRD Bukittinggi Sabirin Rahmad, Jumat ( 28/2),  di Ruang Rapat DPRD Bukittinggi.

Kepaada media ini usai pertemuan, Sabirin Rahmad menjelaskan, para anggota DPRD tersebut melihat dari dekat penanggulangan bencana dan lingkungan hidup. Itu  Bukittinggi menjadi reperensi bagi mereka dai sisi Kebersihan.

Apa yang dipaparkan kepada anggota dewan terdebut, ada manfaatnya bagi daerah masing masing. Terutama lingkungan hidup, dimana kota Bukitttinnggi selalu meraih piala adipura dibidmag kebersihan kota.

Menurut Sabirin Rahmad  mengelola kota ini  tidak  bisa dilakukan oleh pemerintah Daerah saja tetapi melibatkan semua pihak yalni Pemda .DPRD dan masyarakat semuanya bersinerji untuk membagun kota ini ujarnya.

Pertemuan para anggota DPRD dari tiga Daerah tersebut dihadiri SKPD terkait yang diselingi dengan tanya jawab


Wartawan : Anasrul
Editor : melatisan

Tag :#studi banding #DPRD #Bukittinggi

Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News

Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com