HOME POLITIK KABUPATEN TANAH DATAR
- Rabu, 8 Mei 2024
Bahas Pilkada Dan Pembanginan Daerah, Sejumlah Tokoh Masyarakat Lintau Silaturahmi Dengan Bacabup Suherman
Batusangkar (Minangsatu) - Beberapa tokoh masyarakat Lintau jalin silaturahmi dengan H.Suherman. Pertemuan diadakan di cafe D'Ze Cafe and Resto, Bukit Gombak, Kecamatan Lima Kaum, Tanah Datar, Selasa (7/5) malam.
Para tokoh masyarakat tersebut adalah Jang Maisal, Oyong Pangian, Utiah dan Agi.
Kegiatan diisi dengan ramah tamah dan makan malam. Dksamping itu mereka terlibat pembicaraan mengenai perkembangan pembangunan daerah.
Tak hanya itu, mereka juga membicarakan kegiatan Politik daerah Tanah Datar terutama soal pilkada yang didepan mata.
Selain itu, perkembangan perekonomian, kesehatan serta pendidikan juga menjadi topik pertemuan malam itu.
Beberapa usulan tokoh masyarakat Lintau tersebut ditampung H.Suherman, untuk dijadikan bahan evaluasi bila memimpin Tanahdatar dikemudian hari.
"Beberapa usulan tokoh tersebut sangat menarik, kedepan akan saya pertimbangkan dalam program kerja," kata H.Suherman.
Editor : melatisan
Tag :#Tokoh Masyarakat Lintau #Bacabup Suherman
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
KPU TANAH DATAR GELAR SIDANG PLENO REKAPITULASI HASIL PENGHITUNGAN DAN PEROLEHAN SUARA DAN PENETAPAN HASIL PILKADA 2024
-
CABUP TANAH DATAR RICHI APRIAN BERSAMA ISTRI BERIKAN HAK SUARA DI TPS 12 JORONG MALANA PONCO
-
JURKAM HJ. MERY WARTI: SIAPAPUN YANG JADI BUPATI TANAHDATAR, PROGRAM BANSOS DAN PKH TIDAK AKAN HILANG
-
CALON WAKIL BUPATI TANAH DATAR, AHMAD FADLI, SIAP BENAHI FASILITAS OLAHRAGA DI MASING NAGARI
-
WARGA UMKM PANYALAIAN, SAMBUT HANGAT PROGRAM CAWABUP AHMAD FADLI BIDANG EKONOMI KECIL
-
DAMPAK UJARAN KEBENCIAN DI MEDIA SOSIAL DAN SOLUSINYA
-
SARILAMAK, NAGARI ADAT LENGGANG 1000 TALAM
-
SARILAMAK, NAGARI ADAT LENGGANG 1000 TALAM
-
“BINGUNG”
-
NAGARI PASA DAN ICON MASJID RAYA PARIAMAN