HOME POLITIK KOTA PADANG PANJANG
- Jumat, 15 Desember 2023
Sosok Syuir Syam Masih Jadi Panutan Warga Pabasko Untuk Kembali Ke Kursi DPR RI

X Koto (Minangsatu) - Sosok mantan Wali Kota Padang Panjang, Dr H Syuir Syam, Mkes, kini tercatat sebagai Caleg Gerindra Dapil Sumbar sekaligus anggota DPR RI dari Komisi X, kini masih menjadi harapan warga X Koto, Kabupaten Tanah Datar untuk kembali duduki kursi DPR RI periode 2024-2029.
Harapan warga kepada Suir Syam, itu cukup ber_alasan sejalan rekam jejak dan pengabdian Suir Syam kepada masyarakat selama ini. Wajar, jika putra Padang Panjang Batipuah X Koto (Pabasko) ini masih di idolakan banyak lapisan warga Pabasko untuk kembali duduki kursi Parlemen DPR RI di Senayan.
"Kita masih harapkan Suir Syam bisa kembali ke DPR RI untuk menjemput aspirasi masyarakat," ujar St Malano, 57, salah seorang warga X Koto, Jumat (15/12/2023).
Selain sudah pengalaman di DPR RI, Suir Syam termasuk satu satunya putra terbaik dari wilayah Pabasko sukses duduki kursi DPR RI. "Hingga kini, kita belum melihat figur baru calon untuk DPR RI bisa gantikan Suir Syam. Makanya, kita masih tetap jatuhkan pilihan pada mantan Wako Padang Panjang ini untuk kembali duduki kursi DPR RI periode lima tahun kedepan," kata Malano. (*)
Editor : Benk123
Tag :#padangpanjang
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
KETUA GERINDRA YULIUS KAISAR, HIMBAU KADER TETAP FOCUS MENGABDI UNTUK RAKYAT
-
KETUA KPU PULIANDRI OPTIMIS HASIL AKHIR MK TIDAK AKAN MENGUBAH
-
PELANTIKAN WAKO/WAWAKO PADANG PANJANG TERPILIH, BELUM ADA KEPASTIAN DARI KPU
-
DIBAWAH KEPEMIMPINAN MARDIANSYAH, PAN SUKSES ANTAR KADER KE KURSI CAWAWAKO PADANG PANJANG
-
KETUA GERINDRA PADANG PANJANG, YULIUS KAISAR: KRITIKAN MEDIA MENGINGATKAN KITA
-
SAWAHLUNTO KOTA LAYAK ANAK DAN PENDAPATAN DAERAH
-
MEROSOTNYA KEPERCAYAAN PUBLIK TERHADAP POLRI: ANTARA "KEBAPERAN" DAN REFORMASI YANG DIPERLUKAN
-
TRADISI MAANTA PABUKOAN KE RUMAH MINTUO DI PESISIR SELATAN: WARISAN BUDAYA RAMADAN MINANGKABAU
-
TRADISI PACU KUDO: AJANG SILATURAHMI DAN TRADISI BERKUDA DI PAYAKUMBUH
-
MERAJUT KEBERSAMAAN DALAM KERAGAMAN: REFLEKSI DARI TADARUS PUISI & PAMERAN PUISI EKSPERIMENTAL