HOME POLITIK KOTA PADANG PANJANG
- Jumat, 18 Oktober 2024
Jelang Pilkada Padang Panjang, Dukungan Ke Duet Drs. Nasrul - Drs. Eri Terus Bermunculan

Jelang Pilkada Padang Panjang, Dukungan ke Duet Drs. Nasrul - Drs. Eri Terus Bermunculan
Padang Panjang (Minangsatu) - Menjelang pelaksanaan Alek Pilkada Padang Panjang akan digelar serentak pada 27 November nanti. Dukungan terhadap pasangan calon (Paslon) Drs. Nasrul Naga- Drs Eri , terus berdatangan. Duet diusung Partai Gerindra, PKB, PBB dan Partai Demokrat ini, makin mendapat empati tinggi dari banyak lapisan warga bumi Serambi Mekkah.
Hal tersebut, sangat terlihat saat Cawako Drs. Nasrul Naga bersilaturrahmi dengan ratusan warga PKDP Kota Padang Panjang, Kamis (17/10/3024) kemaren malam, di Warung Bakmi DKI, bertempat di Kelurahan Balai Balai.
Malam silaturrahmi tersebut, tidak hanya dihadiri puluhan tokoh tokoh PKDP Padang Panjang, termasuk dari kalangan generasi muda PKDP tergabung dalam organisasi Gempar PKDP.
Salah seorang tokoh muda PKDP, Joni Patria, malam itu menjelaskan, kegiatan ini merupakan ajang silaturrahmi seluruh warga PKDP dengan duet Drs.Nasrul Naga uang berpasangan dengan Drs.Eri Dt Majo Endah. Selain bersilaturrahmi, sekaligus memberi dukungan pada duet ini, tutur Joni.
Editor : melatisan
Tag :#Pilkada Padang Panjang #Dukungan
Baca Juga Informasi Terbaru MinangSatu di Google News
Ingin Mendapatkan Update Berita Terkini, Ayu Bergabung di Channel Minangsatu.com
-
KETUA GERINDRA YULIUS KAISAR, HIMBAU KADER TETAP FOCUS MENGABDI UNTUK RAKYAT
-
KETUA KPU PULIANDRI OPTIMIS HASIL AKHIR MK TIDAK AKAN MENGUBAH
-
PELANTIKAN WAKO/WAWAKO PADANG PANJANG TERPILIH, BELUM ADA KEPASTIAN DARI KPU
-
DIBAWAH KEPEMIMPINAN MARDIANSYAH, PAN SUKSES ANTAR KADER KE KURSI CAWAWAKO PADANG PANJANG
-
KETUA GERINDRA PADANG PANJANG, YULIUS KAISAR: KRITIKAN MEDIA MENGINGATKAN KITA
-
NGALAU BUNIAN DI LINTAU BUO UTARA: MISTERI GUA YANG MENGUNDANG MITOS,DUNIA GHAIB DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MAKHLUK HALUS ATAU ROH
-
BADAI PHK MASSAL DI SRITEX: PENYEBAB, DAMPAK, DAN TANGGAPAN PEMERINTAH
-
SAWAHLUNTO KOTA LAYAK ANAK DAN PENDAPATAN DAERAH
-
MEROSOTNYA KEPERCAYAAN PUBLIK TERHADAP POLRI: ANTARA "KEBAPERAN" DAN REFORMASI YANG DIPERLUKAN
-
TRADISI MAANTA PABUKOAN KE RUMAH MINTUO DI PESISIR SELATAN: WARISAN BUDAYA RAMADAN MINANGKABAU